Saturday, October 31, 2020

Membuat Backgroud Pada Microsoft Word

Halo teman-teman semuanya pada kesempatan kali ini saya akan memberikan tutorial langkah-langkah membuat background pada aplikasi Microsoft Word. Berikut adalah langkah-langkahnya:

1. Buka Aplikasi Microsoft Word


2. Pilih Menu Design


3. Pilih Page Color


4. Pilih Fill Effects


5. Akan muncul kotak dialog Fill Effects, kemudian pilih menu Picture dan klik tombol Select Picture, pilih gambar yang akan di jadikan backgorund


6. Setelah memilih gambar yang akan dijadikan background, maka tampilan di Microsoft Word akan muncul backgroundnya


sekian tutorial dari saya semoga bermanfaat

Friday, October 30, 2020

Langkah-langkah mengganti background foto secara online

Halo sahabat semua, pada kesempatan kali ini saya akan membuat tulisan tentang langkah-langkah mengganti background foto atau bisa juga menghilangkan background secara online. Berikut ini adalah langkah-langkahnya:

1. Buka web remove.bg, maka akan muncul tampilan seperti di bawah ini:

2. Tarik file gambar/foto yang ada di folder ke tombol "upload file or drop a file"


3. Setelah di tarik maka akan muncul seperti gambar di bawah ini, jika pilih menu "original" maka yang di tampilkan adalah gambar aslinya






4. Jika yang dipilih menu "removed background" maka gambar backgroundnya akan hilang, yang terlihat hanya gambar binatangnya.


5. Jika yang diinginkan hanya menghilangkan background maka pilih tombol "dwonload"

6. Jika ingin mengganti background berupa gambar yang lain atau mengganti dengan sebuah warna pilih tombol edit



7. Setelah klik tombol Edit maka akan muncul gambar di bawah ini:


8. Klik tombol "Download" jika sudah selesai mengganti backgroundnya


Sekian yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat